Mendapat Tekel Horor dari Pemain Venezuela, Messi Absen Saat Argentina Jumpa Brasil?
Minggu, 05 September 2021 – 11:39 WIB
Pelatih berusia 43 tahun ini menegaskan menghormati siapa pun lawan Argentina di Kualifikasi Piala Dunia 2022. Baginya, semua tim di Amerika Selatan sama kuatnya.
"Kami menjalani semua pertandingan dengan cara yang sama, terlepas dari siapa lawannya. Kami mencoba melakukannya dengan cara terbaik, diiringi persiapan maksimal," pungkasnya.
Brasil saat ini masih bertengger di puncak klasemen sementara Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Amerika Selatan dengan koleksi 21 poin.
Argentina menguntit di peringkat kedua dengan koleksi 15 poin.(goalinternational/mcr15/jpnn)