Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Mengerikan, Detik-detik Ombak Laut Selatan Menyeret Peserta Ritual, 11 Orang Meninggal Dunia

Minggu, 13 Februari 2022 – 15:01 WIB
Mengerikan, Detik-detik Ombak Laut Selatan Menyeret Peserta Ritual, 11 Orang Meninggal Dunia - JPNN.COM
Tim SAR gabungan melakukan pencarian korban hilang yang terseret ombak Laut Selatan di Pantai Payangan Jember, Minggu (13/2). Foto: ANTARA/VJ Hamka Agung Balya

Mereka melakukan kegiatan ritual meditasi untuk menenangkan diri di tepi pantai Payangan Jember.

Namun, tiba-tiba tergulung ombak laut selatan yang menyebabkan peserta ritual terseret.

Berikut nama-nama korban meninggal dunia:

1. Kholifah warga Desa Gugut, Kecamatan Rambipuji, Kabupaten Jember.

2. Bu Syaiful, warga Desa Krasak, Kecamatan Ajung, Kabupaten Jember.

3. Ida warga Tawangalun, Kecamatan Rambipuji, Kabupaten Jember.

4. Pinkan (13) warga Tawangalun, Kecamatan Rambipuji, Kabupaten Jember.

5. Bu Bintang, warga Kelurahan Gebang, Kecamatan Patrang, Kabupaten Jember.

Ritual di Pantai Payangan, Jember, memakan korban. Sebanyak 11 orang meninggal dunia setelah ombak laut selatan tiba-tiba datang dan menyeret para korban, mengerikan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close