Menteri Rosan Sebut Tiongkok Berinvestasi Rp 120 Triliun untuk Indonesia
Jumat, 03 Januari 2025 – 13:04 WIB
Dengan target investasi tersebut, pemerintah optimistis dapat memperkuat perekonomian nasional, menciptakan lapangan kerja.
“Dan memastikan Indonesia tetap menjadi destinasi investasi yang kompetitif di kancah global,” tuturnya. (mcr4/jpnn)