Meresahkan, Lokalisasi Diminta Ditutup
Kamis, 19 Mei 2011 – 14:29 WIB
KUALA PEMBUANG – Keberadaan lokalisasi prostitusi di Pal 69 ruas jalan penghubung Sampit-Pangkalan Bun di wilayah Kecamatan Seruyan Raya, Kabupaten Seruyan dinilai sangat meresahkan warga. Menurut warga, Pemkab Seruyan sengaja memberikan izin keberadaan lokalisasi meski warga tidak menghendaki adanya tempat mesum itu di kampung mereka.
Sejumlah warga menyebutkan keberadaan lokalisasi ini memang tidak mengganggu keamanan dan ketertiban. Hanya saja, keberadaannya sangat mencoreng karena berada di tengah masyarakat Seruyan yang dikenal sangat agamais. Karena itu, diharapkan pemerintah melakukan penertiban atau meminta pengelola lokalisasi agar mau pindah ke lokasi di luar Kabupaten Seruyan.
Sementara itu, Camat Seruyan Raya, Titok Kurdias yang dikonfirmasi membantah anggapan adanya pembiaran atau memberikan izin beroperasinya lokalisasi itu.
Menurut Titok, lokalisasi tersebut tidak resmi. Artinya, Pemkab Seruyan tidak pernah mengeluarkan izin kegiatan yang dilakukan pengelolanya. “Memang benar ada kegiatan prostitusi di lokalisasi Pal 69 yang kebetulan masuk di wilayah kecamatan kami. Hanya saja, lokalisasi ini sifatnya tidak resmi. Pemkab tidak pernah mengeluarkan izin. Lokasi lokalisasi ini kebetulan berseberangan dengan Puskesmas dan kantor Kecamatan Seruyan Raya,” jelas Titok kepada Kalteng Pos (JPNN grup).
KUALA PEMBUANG – Keberadaan lokalisasi prostitusi di Pal 69 ruas jalan penghubung Sampit-Pangkalan Bun di wilayah Kecamatan Seruyan Raya, Kabupaten
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Jokowi Memanfaatkan Prabowo Subianto? Kapolri Bereaksi Begini | Reaction JPNN
-
Rencana BP Taskin Ingin Selaraskan Data Kemiskinan Menjadi Satu Data Tunggal
-
Klarifikasi MWA UI: Gelar Doktor Menteri Bahlil Menyesuaikan Jadwal Yudisium
-
Peduli Lingkungan, Sekolah-Sekolah di Bali Ikut Kompetisi Daur untuk Negeri
-
Wapres Gibran Sapa Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
BERITA LAINNYA
- Kriminal
Biadabnya Pelaku Perkosaan-Pembunuhan Anak di Banyuwangi
Minggu, 17 November 2024 – 08:11 WIB - Kriminal
Teror OTK di Kabupaten Paser Kaltim saat Dini Hari, Seorang Warga Tewas, 1 Kritis
Minggu, 17 November 2024 – 06:21 WIB - Kriminal
Tragis! Ibu dan Anak di Surabaya Tewas Gegara Warisan, Kejadiannya Mengerikan
Sabtu, 16 November 2024 – 01:41 WIB - Kriminal
Video Narapidana di OI Diduga Berpesta Narkoba di Sel Viral, Ini Kata Kadivpas
Jumat, 15 November 2024 – 21:01 WIB
BERITA TERPOPULER
- Moto GP
Juara MotoGP 2024, Jorge Martin Ikuti Rekor Spesial Valentino Rossi
Senin, 18 November 2024 – 05:20 WIB - Sepak Bola
Heboh Pernyataan Erick Thohir & Aksi Bang Jay setelah Indonesia Kalah Tebal, Manajer Merespons
Senin, 18 November 2024 – 04:48 WIB - Sepak Bola
Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Laga Penyambung Nyawa Garuda
Senin, 18 November 2024 – 05:06 WIB - Destinasi
Cek Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Senin 18 November 2024
Senin, 18 November 2024 – 05:33 WIB - Entertainment
Gempi jadi Penyanyi, Gisel Siap Dukung Anak Berkarir di Industri Musik
Senin, 18 November 2024 – 00:21 WIB