Merpati Tergelincir di El Tari
Minggu, 20 Februari 2011 – 05:05 WIB
Namun Agus memastikan tidak ada penumpang yang cedera. Begitu pesawat tergelincir, penumpang segera dievakuasi ke ruang tunggu bandara. "Pesawat itu hendak terbang ke Ruteng. Karena ada gangguan, kami batalkan semua sambil menunggu besok (hari ini, Red)," jelas dia.
Penutupan bandara selama lima jam membuat ratusan penumpang tertahan. Beberapa penumpang kesal lantaran proses evakuasi sangat lamban. Semua penerbangan pesawat harus ditunda. (mg9/kyd/jpnn/c4/dwi)