MQ Iswara Dilantik Sebagai Pimpinan DPRD Jabar, Hasnan Sungkar: Kader Terbaik Golkar
Rabu, 04 September 2024 – 13:53 WIB
Dalam kesempatan itu, Hasnan juga mengajak seluruh kader dan simpatisan Partai Golkar untuk terus mendukung dan mengawal langkah-langkah yang akan diambil oleh Iswara dan DPRD Jawa Barat.
"Dukungan dari seluruh elemen partai sangatlah penting untuk memastikan bahwa visi dan misi yang kita emban dapat tercapai dengan baik. Mari kita bersama-sama mengawal proses ini demi kebaikan masyarakat Jawa Barat," kata Hasnan. (rhs/jpnn)