Mulyadi-Ali Mukni Punya 3 Program Unggulan untuk Masyarakat Sumbar
Minggu, 01 November 2020 – 22:46 WIB

Mulyadi bersama tokoh masyarakat Padang Pariaman. Foto: dok for jpnn
"Memang banyak yang menyebut bahwa BLT ini tidak mendidik bagi masyarakat, tapi kami berfikir bahwa jika seseorang memang sudah tidak mampu lagi memenuhi kebutuhannya, ibaratnya sudah tidak berdaya karena pandemi ya harus dibantu," ucap Mulyadi.(chi/jpnn)