OSO: Lebih Dari 800 Orang Mendaftarkan Diri untuk Maju Pilkada 2024 Melalui Hanura
Sabtu, 08 Juni 2024 – 10:25 WIB
Pada akhirnya akan menyejahterakan seluruh bangsa dan negara.
OSO bilang Partai Hanura terbuka untuk membangun koalisi dengan semua pihak.
Menurut dia, peta koalisi pilkada akan sangat berbeda dengan pilpres.
Sebab, setiap daerah memiliki kebijakan dan situasi yang berbeda dalam menentukan mitra koalisi.
"Beda, sangat beda sekali dengan pilpres. Pilpres itu cuma tiga calon, kalau ini (pilkada) yang mendaftarkan 837 dari kabupaten kota dan 73 dari provinsi sebagai gubernur dan wakil gubernur," katanya.
OSO mengatakan Hanura telah berkomunikasi dengan berbagai pihak dalam menghadapi Pilkada 2024. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi: