Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Pasangan Mulyadi-Ali Mukhni Unggul dalam Survei Poltracking Indonesia

Rabu, 04 November 2020 – 13:16 WIB
Pasangan Mulyadi-Ali Mukhni Unggul dalam Survei Poltracking Indonesia - JPNN.COM
Pasangan Mulyadi-Ali Mukhni saat bertemu dengan para guru agama. Foto: dok for jpnn

"Melihat undecided voters dan swing voters sudah kecil dan waktu pelaksanaan Pilkada Sumatera Barat sekitar satu bulan lagi, kemungkinan besar tidak akan ada perubahan politik yang signifikan," tambahnya.

Margin of error +/- 2,8 pada tingkat kepercayaan 95% dalam survei ini. Demi menjaga keakuratan data, Poltracking Indonesia menggunakan empat tahapan Quality Control, yakni Spotcheck lapangan, callback, proses input data, dan double entry.

Dia juga mengatakan, hasil survei yang dirilis Poltracking bisa menjadi proyeksi yang presisi untuk pemilu Desember mendatang sebab margin erornya yang hanya +/- 2,8 persen sehingga diprediksi hasil suara nantinya tidak akan menunjukkan perubahan signifikan.

"Akan sulit terjadi perubahan yang signifikan dari hasil Survei tersebut. Kecuali terjadi tsunami atau gempa politik. Isu politik uang yang kian santer diperkirakan tidak terlalu mempengaruhi perilaku pemilih," ujar Masduri.

Selain itu kemantapan pemilih menyentuh angka 73. 5 persen yakin pada pilihannyan dan hanya 14.2 % yang ragu serta 12.3% tidak tahu.

Untuk angka partisipasi ternyata 72.4% responden menyatakan akan datang menggunakan hak suaranya untuk memilih pada Pilgub 9 Desember mendatang. (flo/jpnn)

Elektabilitas pasangan Mulyadi-Ali Mukhni berada pada posisi teratas di survei Poltracking Indonesia.

Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News