Pasutri Pengedar Sabu Dibekuk
Kamis, 13 Desember 2012 – 13:04 WIB
"Ketiganya masih kita periksa lebih lanjut. Apakah masih ada orang lainnya yang terlibat dalam peredaran narkoba yang dilakukan pasangan suami istri ini," kata Wakapolres Pelabuhan, Kompol Satria, didampingi Kanit Narkoba Satnarkoba Polres Pelabuhan, Iptu Warpa seperti dilansir FAJAR (JPNN Group), Kamis (13/12). (abg/nin)