PDIP Sedang Merayu Dokter Gigi
Kamis, 01 Juni 2017 – 00:21 WIB
Karenanya, Imam Yahya menyarankan kepada alumnus Universitas Airlangga Surabaya ini untuk berani mengambil formulir pendaftaran ke kantor DPC.
“Heru itu termasuk salah satu nama yang kita perhitungkan, hanya saja beliau berani apa tidak maju melalui PDIP,” tegasnya.
Menurut Imam, Heru punya kedekatan dengan PDIP. “Heru punya sejarah panjang dengan Subardi yang tidak lain adalah tokoh PDIP di Kota Cirebon,” ungkapnya. (abd)