"Kita harapkan, subsidi ini lebih mengarah dan tepat sasaran. Juga penting untuk tetap menjaga stabilisasi harga dan meningkatkan efesiensi energi yang tidak dapat diperbaharui. Ini penting agar tetap tersedia ruang fiskal yang aman," kata Agus.(afz/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah akan mengucurkan subsidi bagi masyarakat sebesar Rp187,6 triliun. Subsidi ini terdiri dari subsidi energi sebesar Rp136,6 triliun