Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Perjuangan Maemunah Berubah Kelamin Menjadi Laki-Laki

Pakai Rok, tapi Senang Main Sepak Bola

Rabu, 26 Mei 2010 – 10:07 WIB
Perjuangan Maemunah Berubah Kelamin Menjadi Laki-Laki - JPNN.COM
LELAKI- Maemunah (15), remaja warga Tambaksari Kidul RT 1/2, Kembaran Banyumas harus menahan keinginannya melanjutkan sekolah di Pondok Pesantren. Sebab, saat keinginannya itu akan diwujudkan, dirinya terganjal dengan status administrasi kelaminnya. Foto: Radar Banyumas/JPNN
PERJUANGAN Maemunah mengubah jati dirinya menjadi laki-laki masih berliku. Faktor ekonomi dan ketiadaan akses menjadi kendala utama susahnya remaja 15 tahun itu diakui sebagai pria sejati.

  

-------------------------------

SIANG itu Maemunah baru pulang dari bermain bola di lapangan dekat rumahnya. Warga Tambaksari Kidul, RT 1, RW 2,  Kembaran, Banyumas, itu tampak lusuh. Tanpa alas kaki, terkesan jelas dia sosok remaja pria.

Mengenakan kaus olahraga warna merah dan celana pendek, Maemunah mengatakan baru selesai bermain sepak bola bersama kawan-kawan di kampung.

"Sejak kecil, saya memang suka main bola. Juga mobil-mobilan dan tinju-tinjuan," ujar Maemunah yang kini mengubah namanya menjadi Mae Purnomo kepada Radar Banyumas (JPNN Group) pekan lalu.

PERJUANGAN Maemunah mengubah jati dirinya menjadi laki-laki masih berliku. Faktor ekonomi dan ketiadaan akses menjadi kendala utama susahnya remaja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News