Petrokimia Gresik Tingkatkan Pengawasan Distribusi Pupuk Lewat Aplikasi Digital
Jumat, 04 Februari 2022 – 20:38 WIB
"Diharapkan proses distribusi pupuk bersubsidi makin efektif dan efisien, baik secara waktu maupun biaya,” tandas Digna.
Terakhir, Digna menambahkan pengawasan terhadap penyaluran sampai dengan penggunaan pupuk bersubsidi di setiap daerah dilakukan oleh Komisi Pengawasan Pupuk dan Pestisida (KP3), yang terdiri dari unsur-unsur dinas terkait dan aparat penegak hukum. (rdo/jpnn)