Polda Metro Jaya Sudah Siap Tetapi Rizieq dan 42 Pengacaranya Belum Terlihat
Senin, 07 Desember 2020 – 10:52 WIB
Kedua acara tersebut dianggap melanggar protokol kesehatan. Rizieq akan diperiksa sebagai kapasitasnya sebagai saksi.
Saat pemanggilan pertama pada 1 Desember 2020 lalu, Rizieq Shihab mangkir dari panggilan penyidik.
Alasannya, sedang dalam masa pemulihan setelah dirawat di Rumah Sakit Ummi Bogor, Jawa Barat pada 28 November 2020 lalu.