Polisi Tembak Kaki Pembobol Kios Milik Warga
Jumat, 24 September 2021 – 11:52 WIB
Setelah itu, ARD langsung mengangkut barang dari kios menggunakan becak motor untuk kabur.
Kini, kendaraan itu beserta dua karung beras telah diamankan sebagai barang bukti.
ARD kepada pihak kepolisian, tersangka ARD mengaku telah melakukan pencurian sebanyak tiga kali di beberapa tempat.
"Saat interogasi, tersangka mengaku telah melakukan pencurian sebanyak tiga kali. Kami terus mengembangkan kasusnya," ungkap Rico.
Dia mengatakan ARD yang merupakan warga Kelurahan Ganting Parak Gadang, Kecamatan Padang Timur telah ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan. (antara/jpnn)