Portugal Sempat Tertinggal, Untung ada Ronaldo, Jota dan Palhinha
Portugal coba membalas di menit ke-36 via tembakan luar kotak penalti Bernardo Silva, tetapi masih bisa ditepis.
Portugal akhirnya bisa menyamai kedudukan berkat sundulan Diogo Jota, yang memanfaatkan umpan Pedro Neto. Skor 1-1 menutup babak pertama.
Di babak kedua, tim tamu bisa berbalik memimpin. Cristiano Ronaldo menjebol gawang Luksemburg lewat sepakan dari dalam kotak penalti, yang membuat Portugal unggul 2-1.
Ronaldo dan kawan-kawan langsung banyak menghadirkan peluang.
Pada menit ke-52, Nuno Mendes melepaskan tembakan yang masih bisa di selamatkan kiper Luksemburg kerja keras.
Diogo Jota nyaris bikin gol keduanya di menit ke-59 saat sepakannya membentur tiang gawang setelah meneruskan umpan Renato Sanches.
Portugal terus menekan dan menciptakan menghadirkan beberapa peluang lewat usaha Ronaldo.
Usaha-usaha Portugal akhirnya membuahkan hasil.