Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Punya Peran Penting di AS Roma, Lorenzo Pellegrini Ucapkan Terima Kasih

Jumat, 17 September 2021 – 13:10 WIB
Punya Peran Penting di AS Roma, Lorenzo Pellegrini Ucapkan Terima Kasih - JPNN.COM
Para pemain AS Roma merayakan gol yang dicetak Lorenzo Pellegrini (kapten) saat laga melawan CSKA Sofia. Foto: Twitter @uefacnfleague

“Saya hanya bisa berterima kasih pada Mourinho atas apa yang telah dia lakukan. Saya berhutang banyak padanya. Namun, itu baru permulaan. Dia terus membuat kami semua tumbuh," pungkas dia.

Kemenangan besar atas CSKA Sofia membuat AS Roma menempati peringkat pertama Grup C UEFA Conference League.

Selanjutnya, AS Roma akan menjalani persiapan untuk menghadapi Hellas Verona pada ajang Serie A di Stadio Marc'Antonio Bentegodi, Minggu (19/7) WIB. (skysports/mcr16/jpnn)


Pencetak dua gol ke gawang CSKA Sofia, Lorenzo Pellegrini mengaku senang bisa membawa timnya menang besar di laga UEFA Conference League

Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Muhammad Naufal

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News