Regulator Dorong Broker Perkuat Modal
Selasa, 17 Januari 2017 – 11:32 WIB
Dari 28 broker, hanya 18 perusahaan yang memiliki izin memberikan fasilitas margin.
’’Modal broker kami memang belum besar, bahkan termasuk yang paling kecil di Asia Tenggara. Namun, kami ditanya mau naikin modal buat apa, produknya apa?’’ kata Direktur Utama BEI Tito Sulistio. (gen/c22/noe)