Roy Izinkan Jokowi Gusur Stadion Lebak Bulus
Jumat, 08 Maret 2013 – 15:06 WIB
JAKARTA - Pertemuan antara Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Roy Suryo juga membahas pembangunan fasilitas olahraga di ibukota. Salah satunya terkait penggusuran Stadion Lebak Bulus untuk keperluan pembangunan proyek Mass Rapid Transit (MRT). Menurut Roy, Stadion Lebak Bulus memang sudah tidak layak lagi untuk menggelar pertandingan sepak bola profesional. Karena itu pemerintah pusat menyetujui keinginan Pemprov DKI untuk menggusurnya.
"Tapi kita setuju karena akan ada stadion pengganti yang jauh lebih bagus, bahkan ada dua," kata Roy usai menemui Gubernur Jokowi di Balai Kota DKI Jakarta, Jumat (8/3).
Dua stadion yang dimaksud yakni Stadion Taman BMW, Jakarta Utara dan Stadion Ulujami, Jakarta Selatan. Roy berjanji akan membantu Pemprov DKI mempercepat realisasi kedua stadion ini dan fasilitas-fasilitas olah raga lainnya.
JAKARTA - Pertemuan antara Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Roy Suryo juga membahas pembangunan fasilitas
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Jabodetabek
Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
Minggu, 03 Juli 2022 – 03:24 WIB - Jabodetabek
Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
Minggu, 03 Juli 2022 – 00:21 WIB - Jabodetabek
Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
Sabtu, 02 Juli 2022 – 17:25 WIB - Jabodetabek
Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS
Sabtu, 02 Juli 2022 – 15:45 WIB
BERITA TERPOPULER
- Moto GP
Live Streaming FP1 MotoGP Barcelona, Baru Mulai Sudah Ada Kecelakaan
Jumat, 15 November 2024 – 17:02 WIB - Moto GP
Hasil FP1 MotoGP Barcelona Mengejutkan, Bukan Martin atau Pecco Paling Kencang
Jumat, 15 November 2024 – 18:01 WIB - Pilkada
Ditemani Lontong Sayur, Anies Baswedan Sambut Kedatangan Pram-Doel
Jumat, 15 November 2024 – 15:33 WIB - Kriminal
Ivan Sugiamto Diteriaki Sujud & Menggonggong Oleh Tahanan Rutan Polrestabes Surabaya
Jumat, 15 November 2024 – 14:09 WIB - Hukum
Malam-Malam OTK Buka Sendiri Plang Mengatasnamakan PN Jakbar di SPBE Kalideres, Lihat!
Jumat, 15 November 2024 – 14:36 WIB