RUU Ciptaker Juga Menyentuh Dunia Pendidikan, Banyak Positifnya
Sabtu, 05 September 2020 – 19:51 WIB
Dirinya mengapresiasi dasar pemikiran dibentuknya RUU Ciptakerja yang punya tujuan menciptakan lapangan kerja sebanyak-banyaknya.
"Sebagai akademisi berpikir saya open minded aja, positifnya banyak negatifnya bisa diperbaiki. Kalau masih banyak yang perlu dikaji, kalau mau bersabar mari diskusikan lebih lanjut," kata Edy.
"Ketika Jadi UU (Ciptaker) atau tidak jadi UU ini memang tidak bisa membuat semua orang setuju. Kalau anggap baik tapi ada yang engga setuju ya jalan terus. Kan enggak bisa menunggu semua setuju," tambahnya. (dil/jpnn)