Sadino Sebut Tidak Ada Permasalahan Hukum di Kasus Duta Palma
Senin, 13 Februari 2023 – 00:11 WIB

Pakar menilai tidak ada permasalahan hukum dalam kasus Duta Palma. ILUSTRASI. FOTO: Pixabay.com
“Ini ada solusi begini, malah sekarang sudah ditabrak. Mau menggunakan apa instrumennya? Masa terus undang-undang korupsi? Siapa yang korupsi? Duitnya duit siapa?” tanya Sadino heran. (cuy/jpnn)