Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Saran Psikolog agar Fisik dan Mental Sehat, Sederhana Banget

Rabu, 02 Juni 2021 – 12:42 WIB
Saran Psikolog agar Fisik dan Mental Sehat, Sederhana Banget - JPNN.COM
Ilustrasi (Pexels)

Selain itu, rutinitas pagi dibutuhkan untuk membangun kebiasaan yang sehat.

Bukan berarti Anda harus langsung bekerja ketika membuka mata di pagi hari.

Setidaknya segera beranjak dari tempat tidur ketika alarm berbunyi dan jangan berlama-lama memperpanjang alarm (snoozing).

Co-founder @TigaGenerasi itu menyarankan untuk melakukan kegiatan yang membantu ketengangan diri pada pagi hari, seperti beribadah atau bermeditasi.

Olahraga ringan atau kegiatan yang membutuhkan gerak tubuh juga bisa jadi agenda harian yang cocok setelah bangun tidur.

Anda pun bisa membaca beberapa lembar buku, journalling serta mengonsumsi makanan dan minuman bernutrisi.

"Biasakan bangun di jam yang sama setiap hari dan merencanakan hari dari sehari sebelumnya," katanya.

Dengan membuat perencanaan, seseorang tidak perlu kelabakan dan tergesa-gesa saat memulai hari.

Ada saran penting nih dari psikolog agar fisik dan mental lebih sehat, patut untuk dicoba. Sederhana banget.

Sumber ANTARA

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close