Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Selama Empat Bulan, Sudah 1.713 Pasangan Bercerai

Senin, 10 Juni 2019 – 13:23 WIB
Selama Empat Bulan, Sudah 1.713 Pasangan Bercerai - JPNN.COM
Cerai. Ilustrasi Foto: pixabay

''Faktor ekonomi juga menjadi alasan perceraian,'' kata Panitera Muda Hukum Pengadilan Agama (PA) Sidoarjo Dedy Kurniawan.

Istri sering tidak diberi nafkah oleh suami. Meski suami bekerja, penghasilannya tidak diberikan kepada istri.

BACA JUGA : Ulama Dibunuh Teman Gara - Gara Depresi Bercerai dengan Istri

 

Bahkan ada yang membiayai hidup sendiri. Si istri pun mengajukan gugatan cerai ke pengadilan agar memiliki status yang jelas. Yakni, perempuan yang tidak lagi berumah tangga.

Perceraian yang diajukan tidak memandang bulan. Saat Ramadan banyak pasutri yang mengajukan perkara perpisahan.

Setelah Lebaran, jumlah perkara yang masuk pengadilan biasanya lebih banyak lagi. ''Sidang juga banyak,'' lanjut Dedy. Mulai hari ini (10/6) pengadilan menerima perkara anyar. (may/c15/ai/jpnn)

Perceraian yang diajukan tidak memandang bulan buktinya saat Ramadan banyak pasutri yang mengajukan perkara perpisahan.

Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close