Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Sesuai Perintah Kapolri, Putusan Sidang Etik AKBP Brotoseno Dievaluasi

Rabu, 22 Juni 2022 – 16:27 WIB
Sesuai Perintah Kapolri, Putusan Sidang Etik AKBP Brotoseno Dievaluasi - JPNN.COM
Kepala Divisi Propam Polri Irjen Ferdy Sambo. Foto: Divisi Humas Polri

Seusai bebas, Brotoseno kembali bertugas di Korps Bhayangkara. Sebab, Brotoseno tak dipecat dari institusi Polri. 

Berdasarkan hasil sidang etik profesi, Brotoseno hanya dijatuhi sanksi berupa demosi. (cr3/jpnn)


Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membentuk tim peneliti untuk mengevaluasi hasil putusan sidang Komisi Kode Etik Polri (KKEP) AKBP Raden Brotoseno.

Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News