Siswa SD Kibarkan Merah Putih di Puncak Gunung Lawu, Keren Bro!
Sementara itu, tim pendamping yang ikut menemani fayyadh, Febby Indrawan, mengatakan jalur Cetho dipilih karena pemandangan dan tantangan Yang luar biasa.
"Bisa ditempuh 10-12 jam, dengan tantangan cuaca dingin berkisar 10 drajat celcius dan pendakian yang cukup memakan waktu lama.
Seperti di ketahui, Fayyadh yang juga hobi bermain bola dan bermain layang-layang juga pernah mendaki dan menjelajah ke berbagai wilayah.
Di antaranya mendaki Gunung Ciremai, Gunung Gede, Gunung Kencana, Gunung Munara, Gunung Prau, Gunung Sumbing, Gunung Merbabu, Puncak Lalana serta Gunung bBatu.
Fayyadh juga pernah menjelajah ke Gunung Uludag di Turki dan Gunung Soreak di Korea Selatan. (esy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?