Soal Koalisi, Bamsoet Sampaikan Pesan Begini kepada Kader Golkar
Senin, 22 Mei 2023 – 12:36 WIB
Rasio kesenjangan pendapatan pada tahun 2021 berada di level 1 banding 19.
Artinya, jumlah penduduk terkaya memiliki pendapatan rata-rata 19 kali lipat lebih tinggi dari jumlah penduduk termiskin.
"Kesenjangan ekonomi ini tidak boleh kita abaikan begitu saja," tegas Bamsoet.
Sebagai informasi, hadir dalam acara tersebut Sekda Kebumen Ahmad Ujang Sugiono, Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Kebumen Halimah Nurhayati, pengurus serta kader Partai Golkar Kabupaten Kebumen. (mrk/jpnn)