Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

SPBBG Minim, Busway Selalu Terlambat

Jumlah Stasiun Pengisian Tak Seimbang Lagi

Senin, 04 April 2011 – 10:01 WIB
SPBBG Minim, Busway Selalu Terlambat - JPNN.COM
Saat ini, 524 armada bus Transjakarta yang ada melayani sekitar 330 ribu penumpang per hari di 10 koridor yang telah diperasikan. Bahkan untuk meningkatkan pelayanan, untuk tahun ini akan dibangun kodidor XI jrurusan Pulogebang-Kampungmelayu dengan 19 halte yang disediakan. Rencananya pada akhir 2011 mendatang sudah dapat dioperasikan.

Ketua Komisi B DPRD DKI, Selamat Nurdin, berharap Pemprov DKI Jakarta lebih keras lagi dalam mendesak Pemerintah Pusat dan pertamina untuk menambah jumlah SPBBG khusus busway. Sebab, jika hanya mengandalkan SPBBG yang ada sekarang sudah tidak mungkin lagi. Sehingga pada akhirnya pelayanan pada masyarakatlah yang dikorbankan. "Pemprov harus berupaya lebih keras lagi agar SPBBG ini bisa ditambah. Jangan hanya pasrah seperti sekarang," tandasnya. (wok)

PENAMBAHAN armada Bus Transjakarta yang dilakukan oleh Badan Layanan Umum (BLU) Transjakarta, ternyata tidak diimbangi dengan penambahan Stasiun

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close