Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Stan Kopi Nusantara Meriahkan Penutupan Bulan Bung Karno 2024

Minggu, 30 Juni 2024 – 15:22 WIB
Stan Kopi Nusantara Meriahkan Penutupan Bulan Bung Karno 2024 - JPNN.COM
Festival Kopi Cinta Tanah Air memeriahkan Rangkaian penutupan peringatan Bulan Bung Karno 2024 di gelar di Parkir Timur Senayan, Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (30/6). Foto: source for jpnn.com

Apalagi, lanjutnya, kopi nusantara menjadi komoditas terbesar kedua setelah energi.

“Jadi, memang segitu besarnya ekonomi yang berputar karena kopi ini jadi kalau ditanya apa kopi masih besar di Indonesia, masih sangat besar ya,” kata Rinaldi.

Ubaidillah Muchtar menambahkan kopi yang hitam disukai dan dicintai oleh rakyat.

“Sikap keberpihakan ada dilakukan, ada turun gunungnya untuk mengajak anak-anak muda berpihak pada rakyat,” jelas Ubaidillah.

Sementara itu, Boni mengulas cerita tentang Presiden Pertama RI Ir Soekarno atau Bung Karno yang begitu mencintai kopi.

Bahkan, dia berkisah soal dialog Bung Karno dengan seorang wartawan tentang perjuangan mendapatkan sebuah kopi.

“Bung Karno duduk di depan rumahnya, lalu lewat seorang wartawan yang sedang kebingungan mencari berita atau ide untuk menulis. Dipanggil Bung Karno ‘sini saya tuliskan’. Kemudian dapat uang yang menghubungkan cukup untuk beli tempe goreng dan kopi. Jadi, kopi ini sebetulnya selain kita minum ada sejarahnya yang panjang,” jelas Boni.(mcr8/jpnn)

Festival Kopi Cinta Tanah Air memeriahkan rangkaian penutupan peringatan Bulan Bung Karno 2024 digelar di Parkir Timur Senayan, Gelora Bung Karno

Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Kenny Kurnia Putra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close