Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Sulap Kulit Telur Jadi Makanan Ringan, Andika Sabet Medali Emas AISEEF 2022

Kamis, 10 Februari 2022 – 23:04 WIB
Sulap Kulit Telur Jadi Makanan Ringan, Andika Sabet Medali Emas AISEEF 2022 - JPNN.COM
Andika Ramzy Walid, peraih medali emas di ajang AISEEF 2022. Foto: Humas AISEEF

Kondisi itu membuatnya berpikir untuk mencari solusi dalam menekan angka tersebut.

"Indonesian kaya akan sumber daya, salah satunya cangkang atau kulit telur dan rumput laut," ungkapnya.

Andika menjelaskan kulit telur mengandung 95 persen kalsium carbonate (CaCO3), yang berfungsi menguatkan tulang manusia dan lebih mudah diserap tubuh, serta bisa mencegah stunting.

Kulit telur mempunyai beberapa keunggulan, seperti lebih mudah ditemukan, harga terjangkau, bernutrsi, dan bisa di hasil sampingan.

Lebih lanjut, Andika menjelaskan kandungan kalsium yang ada di CaCOOO Snackbar mengandung 0,5 gram.

Artinya, hanya mengonsumsi 2 batang untuk memenuhi kebutuhan kalsium manusia, yaitu 1 gram kalsium.

Selain itu, jika dibandingkan dengan telur mengandung 0,05 gram kalsium, dan kalsium pada daging ayam hanya 0,015 gram.

Selanjutnya, pemilihan rumput laut juga bukan tanpa sebab, kandungan yodiumnya menurut Andika bisa mencegah stunting pada bayi.

Siapa sangka cangkang atau kulit telur yang hanya dianggap sampah, di tangan Andika Ramzy Walid menjadi makanan lezat.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News