Target Produksi Minyak 1 Juta BPH Tak Realistis
2025, Produksi Minyak Diperkirakan Tinggal 250 Ribu Barel Per HariRabu, 19 November 2008 – 18:10 WIB
Yang kini coba diselesaikan Ditjen Migas bersama Badan Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (BPMigas) adalah sinkronisasi peraturan.
Saat ini, kasus tidak sinkronnya peraturan terus dikeluhkan investor. Misalnya, tumpang tindih lahan wilayah kerja (WK) migas dengan kehutanan. Juga, persoalan pajak barang impor yang tidak sinkron dengan UU Migas No 22 Tahun 200. ''Kami coba terus koordinasikan karena itu juga menyangkut departemen lain. Harapan kami, target 1 juta BPH pada 2025 tetap bisa tercapai. Bahkan, kalau bisa, hingga 1,5 juta BPH,'' katanya. (owi/dwi)