Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Toyota luncurkan Seri SUV Terbaru

Senin, 31 Agustus 2020 – 12:59 WIB
Toyota luncurkan Seri SUV Terbaru - JPNN.COM
Ilustrasi logo Toyota Yaris Cross. Foto: Antara

Untuk teknologi keamanan dan keselamatan, Toyota Safety Sense, adalah paket keselamatan aktif terbaru dari perusahaan yang hadir sebagai fitur standar (tidak termasuk X "paket B").

Toyota juga membenamkan berbagai fitur keselamatan seperti, Toyota Teammate Advanced Park, sistem pendukung berkendara tingkat lanjut, Full Speed Range Radar Cruise Control dan Adaptive Hi-beam System (AHS).

Keputusan Toyota untuk melengkapi kendaraan serba baru dengan teknologi dan fitur terbaru Toyota karena banyak konsumen yang memilih dan menyukai mengendarai mobil kelas kompak.(antara/jpnn)

Toyota meluncurkan kendaraan SUV kompak Yaris Cross yang menawarkan berbagai teknologi dan fitur terbaru.

Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News