UNAIR Ingin Wujudkan Rumah Sakit Terapung Untuk Warga
Senin, 06 Februari 2017 – 06:00 WIB
"Terpenting adalah kegiatan untuk kemasyarakatan. Kami akan mengemas dalam program kegiatan sosial, seperti bakti sosial, baik untuk bencana alam, maupun duafa," ujar Hendy. (end/jpnn)