Video Pidato Nachrowi Dijadikan Barang Bukti
Rabu, 12 September 2012 – 13:53 WIB
"Saya mengungatkan kepada kaum Betawi, tidak ada pilihan lain selain satu untuk semua. Silahkan keluar dari Betawi jika tidak memilih orang Betawi," kata Nachrowi yang juga Ketua Umum Bamus Betawi itu. (dil/jpnn)