Warga Bekasi Minta Ahok Bangun Sekolah Bertaraf Internasional
Jumat, 14 Oktober 2016 – 19:54 WIB
Ditambah lagi beasiswa bagi siswa miskin. ”Setiap siswa yang sekolah di swasta di Kecamatan Bantargebang tetap mendapat bantuan dari pemerintah,” jelasnya.
Agus menambahkan, untuk bantuan BOS SD memperoleh Rp 800 ribu per tahun per siswa. Sedangkan untuk BOS siswa SMP bantuan yang diberikan Rp 1 juta per tahun untuk setiap siswa dan bantuan BOS untuk SMA/SMK nilainya mencapai Rp 1,5 juta per tahun per siswa.
”Membangun sekolah negeri terkendala lahan. Makanya kami berdayakan sekolah swasta,” cetusnya. (dny/dil/jpnn)