Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Waspadai Arus Balik Jilid Kedua

Kamis, 15 Agustus 2013 – 07:31 WIB
Waspadai Arus Balik Jilid Kedua - JPNN.COM

Hingga hari ke-13 Operasi Ketupat tahun ini, Mabes Polri mencatat 630 nyawa melayang dalam 2.826 kasus kecelakaan lalu lintas di seluruh Indonesia. Jumlah itu turun dibanding periode yang sama tahun lalu. Yakni, 683 tewas dalam 3.927 kejadian kecelakaan.

Kabagpenum Divhumas Mabes Polri Kombespol Agus Rianto mengungkapkan, pihaknya menggunakan segala cara yang mungkin untuk menekan angka kecelakaan. Misalnya, mengimbau pemudik untuk tidak menggunakan motor.

Imbauan itu langsung direspons Kemenhub maupun institusi swasta dengan menggelar mudik gratis plus mengangkut motor para pemudik. Cara tersebut membuat jumlah motor yang beredar di jalur mudik berkurang.

Polisi juga menggelar razia besar-besaran terhadap para pelanggar lalu lintas demi mengurangi angka kecelakaan. Selama ini lebih dari 95 persen penyebab kecelakaan adalah pelanggaran lalu lintas. (wir/byu/c9/ca)

 

JAKARTA - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyatakan bahwa arus mudik dan balik Lebaran tahun ini lebih merata. Sehingga lalu lintas tidak sepadat

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close