11 Manfaat Buah Alpukat untuk Kesehatan, Nomor 3 Bikin Anda Lega
4. Alpukat bisa mengurangi risiko penyakit jantung
Sebuah studi tahun 2015 yang diterbitkan dalam Journal of American Heart Association menemukan bahwa makan satu alpukat per hari sebagai bagian dari diet penurun kolesterol rendah lemak mengurangi LDL (low-density lipoprotein, atau kolesterol "jahat").
5. Alpukat bisa membantu menurunkan berat badan
Sebuah studi tahun 2013 yang diterbitkan dalam Nutrition Journal menemukan orang yang makan alpukat adalah 23 persen lebih kenyang dan mereka memiliki keinginan 28 persen lebih rendah untuk makan dalam lima jam ke depan dibandingkan orang yang tidak makan alpukat.
6. Alpukat meningkatkan kesehatan otak dan memori
Salah satu manfaat buah alpukat kaya akan asam oleat (atau OEA), asam lemak omega-9 yang terkait dengan peningkatan kognisi.
Sebuah studi tahun 2009 yang diterbitkan dalam Proceedings of the National Academy of Sciences Amerika Serikat menemukan bahwa jenis asam ini bisa meningkatkan daya ingat.
7. Alpukat membantu menurunkan risiko depresi