Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

4 Buah Kering yang Sebaiknya Jangan Dikonsumsi Penderita Diabetes

Kamis, 15 Agustus 2024 – 08:43 WIB
4 Buah Kering yang Sebaiknya Jangan Dikonsumsi Penderita Diabetes - JPNN.COM
Ilustrasi kurma. Foto HelloSehat

jpnn.com, JAKARTA - DIABETES merupakan salah satu penyakit yang bisa menyerang siapa saja, bahkan anak-anak.

Diabetes terjadi karena faktor keturunan, mengonsumsi makanan tinggi gula dan karbohidrat secara berlebihan dan lainnya.

Untuk itu, agar gula darah tetap terjaga, penderita diabetes harus menerapkan pola gaya hidup sehat dengan menghindari mengonsumsi makanan tinggi gula.

Oleh karena itu, apakah penderita diabetes bisa mengonsumsi buah-buahan?

Ada beberapa buah yang aman dikonsumsi oleh penderita penyakit diabetes.

Namun, penderita diabetes sebaiknya jangan mengonsumsi buah kering.

Hal ini karena kandungan gulanya yang terkonsentrasi, yang bisa menyebabkan lonjakan kadar gula darah secara tiba-tiba.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

Ada beberapa jenis buah kering yang jangan dikonsumsi oleh penderita diabetes dan salah satunya ialah tentu saja mangga kering.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA