Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

5 Tempat Kencan Menarik yang Bisa Pasangan Coba, Tak Perlu Mengeluarkan Banyak Biaya

Senin, 03 Juli 2023 – 02:00 WIB
5 Tempat Kencan Menarik yang Bisa Pasangan Coba, Tak Perlu Mengeluarkan Banyak Biaya - JPNN.COM
Pasangan. Foto : Ricardo/JPNN com

jpnn.com, JAKARTA - BAGI pria yang baru memiliki kekasih, kencan pertama dia tentu harus bermakna.

Namun, bagaimana jika saat ini kondisi keuangan Anda sedang menipis?

Kencan di restoran memaksa Anda untuk terlibat dalam percakapan yang mungkin belum siap kamu lakukan

Ini juga menunjukkan betapa gugupnya Anda, yang berarti kamu hanya bisa melontarkan beberapa hal yang tidak pantas atau bertindak gelisah.

Nah, Anda tidak perlu khawatir. Sebenarnya ada beberapa tempat kencan menarik yang bisa Anda coba selain di restoran.

Tempat kencan seperti ini juga tidak perlu mengeluarkan banyak biaya, bahkan bisa membuat stres Anda berkurang.

Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Pulse.ng.

1. Acara pembacaan puisi

Acara pembacaan puisi biasanya bersifat intim dan romantis. Plus, penyebutan cinta dan romansa bisa membuat Anda dan pasangan bersemangat.

Ada beberapa tempat kencan yang menarik dan tidak perlu mengeluarkan banyak biaya yang bisa pasangan coba seperti misalnya arena bowling.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News