Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Beginilah Strategi Ekonomi Negara-Negara yang Digempur Virus Corona

Kamis, 02 April 2020 – 23:56 WIB
Beginilah Strategi Ekonomi Negara-Negara yang Digempur Virus Corona - JPNN.COM
Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi (OECD) memperkirakan pemulihan ekonomi akibat pandemi COVID-19 membutuhkan waktu lama (Reuters: Aly Song)

Saat itu pemerintah menarik S$4,9 miliar (U$3,40 miliar).

Paket ekonomi ini akan dipakai untuk membiayai sejumlah langkah baru dalam merespon pandemi COVID-19.

Beginilah Strategi Ekonomi Negara-Negara yang Digempur Virus Corona Photo: Singapura termasuk negara di luar China yang paling awal merespon dan menyiapkan skenario penanganan virus corona. (Flickr: Rajesh_India)

 

Heng juga mengumumkan dukungan tambahan untuk sektor-sektor tertentu yang sangat terpukul oleh wabah corona, termasuk penerbangan, pariwisata, transportasi darat, dan industri seni dan budaya.

Perusahaan akan menerima subsidi upah antara 25 persen dan75 persen bagi semua pekerja lokal untuk menyelamatkan pekerjaan, selain menjaga penduduk lokal tetap bekerja di tengah wabah virus corona.

Sebanyak S$15,1 miliar dari paket ekonomi yang disiapkan pemerintah sekarang akan dialokasikan untuk Skema 'JobSupport'.

"Paket ekonomi ini akan membantu kami mengurangi penurunan, dan yang lebih penting, membantu menyelamatkan pekerjaan, dan melindungi mata pencaharian," kata Heng saat mengumumkan anggaran tambahan ini.

"Dengan adanya dukungan dari Pemerintah ini, saya mendesak para pengusaha untuk melakukan bagian Anda untuk mempertahankan pekerja Anda."

Setidaknya ada dua perang yang dihadapi negara-negara di dunia saat menghadapi pandemi global virus corona, yakni melawan virus itu sendiri dan berusaha mengendalikan krisis ekonomi

Sumber ABC Indonesia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close