Bertemu Ratu Maxima, Menko Airlangga dan Agus Gumiwang Fokus Bahas Digitalisasi UMKM
Senin, 06 Juni 2022 – 19:57 WIB
"Produktivitas UMKM perlu didorong ke arah digital untuk membantu pertumbuhan ekonomi melihat besarnya porsi usaha dari UMKM," ungkapnya.
Menko Airlangga menambahkan pemerintah percaya ada pencapaian dan pembelajaran dari perjalanan Indonesia untuk meningkatkan inklusi keuangan, serta mempercepat proses konektivitas dan operabilitas dari sistem pembayaran.
"Diharapkan terus lahir hasil dari upaya digitalisasi UMKM yang bisa dibawa pada tingkat leaders sebagai hasil nyata pencapaian Presidensi G20," pungkas Menko Airlangga. (mcr28/jpnn)