Biji Labu Kuning Ternyata Banyak Manfaatnya Buat Kesehatan
Selasa, 14 Mei 2019 – 00:42 WIB

Biji buah labu kuning juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Foto: Care2
Menurut penelitian dalam jurnal medis Food Research International, makan biji labu telah dikaitkan dengan pengurangan risiko kanker, termasuk kanker perut, payudara, paru-paru, prostat, dan usus besar. (fny/jpnn)