Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Calon Kada Jangan Serang Pribadi Saat Debat

Jumat, 18 Oktober 2024 – 18:57 WIB
Calon Kada Jangan Serang Pribadi Saat Debat - JPNN.COM
Dokumentasi - Empat paslon ikuti debat perdana Pilkada Kalteng 2024 di Palangka Raya, Senin (14/10/2024) malam. (ANTARA/Rendhik Andika).

Sementara debat ketiga dilaksanakan pada Kamis 20 November 2024, disiarkan TVRI Kalteng.

Dia menambahkan, secara umum tata tertib setiap debat kandidat pasangan calon (Paslon) telah dibahas dan disampaikan pada paslon melalui tim pemenangan.

Pada debat paslon disepakati durasi selama 120 menit dengan 6 sesi.

Durasi debat publik antar paslon selama 120 menit dengan rincian 105 menit segmen debat dan 15 menit untuk jeda iklan.

Dia menjelaskan, moderator yang dipilih oleh KPU Kalteng dari kalangan profesional yang mempunyai integritas, jujur, simpatik dan tidak memihak ke salah satu calon.

Dalam tata tertib tersebut, yang berhak berbicara hanya paslon dan moderator.

Pada Pilkada Kalteng Pasangan calon nomor urut 4 adalah Abdul Razak-Sri Suwanto, Paslon nomor urut 3 Agustiar Sabran-Edy Pratowo, paslon nomor urut 2 Nadalsyah Koyem-Supian Hadi dan paslon nomor urut 1 Willy M Yoseph-Habib Ismail. (Antara/jpnn)


Calon kepala daerah jangan menyerang pribadi kandidat lain saat debat publik Pilkada 2024.

Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA