Di Kantor Anies, Amien Tunjuk Foto Jokowi dan Bilang Begini
Selasa, 24 April 2018 – 23:32 WIB
Oleh karena itu, Amien mengimbau semua hadirin untuk bergerak memastikan Jokowi tak jadi presiden dua periode.
"Caranya kita harus takorrub dan tawakul allawlah, dekatkan diri kita kepada Allah dan juga menggantungkan diri kita kepada Allah," terang Amien. (tan/jpnn)