Diah Pitaloka Apresiasi Tradisi Toleransi Antarumat Beragama di Kota Sorong
Kamis, 13 Oktober 2022 – 13:18 WIB
Diketahui, Indeks Toleransi merupakan salah satu indikator dari Indeks Kerukunan Umat Beragama, kerja sama, dan Kesetaraan.
Secara umum, Indeks Toleransi Indonesia pada 2021 di angka 6,8 yang berarti memiliki nilai tinggi. (jpnn)