Dinkes Kalbar Siap Kirim Vaksin Covid-19 ke 11 Kabupaten/Kota, Ini Perinciannya
Senin, 25 Januari 2021 – 20:32 WIB
"Untuk untuk jumlah tenaga kesehatan di 11 kabupaten/kota yang akan menerima vaksin tersebut antara lain Kota Singkawang 2.150 orang, Kabupaten Bengkayang 1.655 orang, Kapuas Hulu 1.491 orang, Kayong Utara 672 orang, Ketapang 2.437 orang," tuturya.
Kemudian, untuk Kabupaten Sambas 2.134 orang, Sanggau 1.569, Sekadau 1.094, Sintang 2.370, Landak 2.185 dan Melawi 998. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini: