Good, Bandara Bali Utara Segera Terwujud
Jumat, 30 Maret 2018 – 14:48 WIB
Dia menegaskan, DPRD Bali siap mendukung penuh jika pemerintah meminta kerja sama dengan legislatif untuk mengegolkan Bandara Buleleng. Dia mengharapkan lokasi Bandara Buleleng segera ditentukan.
NUartana menjelaskan, keberadaan Bandara Buleleng akan membuat perekonomian di Bali lebih merata dan tidak terfokus di wilayah selatan. Yang tidak kalah pentingnya, sisi sektor pariwisata akan muncul multiplier effect bagi kesejahteraan masyarakat.
"Itu akan timbul sendiri ketika bandara sudah beroperasi, termasuk lapangan pekerjaan,” ungkapnya.(rb/san/mus/mus/JPR/boy/jpnn)