Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Harga Beras Tertinggi Sepanjang Sejarah, Waspadai Kondisi Ramadan

Senin, 26 Februari 2024 – 11:48 WIB
Harga Beras Tertinggi Sepanjang Sejarah, Waspadai Kondisi Ramadan - JPNN.COM
Ketua Umum Ikatan Pedagang Pasar Indonesia (IKAPPI) Abdullah Mansuri meminta pemerintah mewaspadai pasokan beras menjelang Ramadan dan Lebaran 2024. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com

Harga beras kualitas super I mencapai Rp 17 ribu per kilogram atau naik Rp 150 per kilogram.

Beras kualitas super II dibanderol Rp 16.450 per kilogram. Kemduian, harga beras medium Rp 15.700 per kilogram dan medium II Rp 15.500 per kilogram.

Pedagang beras di, Lenteng Agung, Jakarta Selatan Umi (53) beras per karung merek petruk per 50 kilogram Rp 870 ribu per kilogram.

"Sebelum naik cuma Rp 670 ribu per kilogram. Naik terus," ujar Umi.

Umi menerangkan bahwa dirinya mengurangi pembelian beras karena mengeluarkan banyak modal.

Di sisi lain, lanjut dia, konsumen mengurangi konsumsinya.(mcr10/jpnn)

Ketua Umum Ikatan Pedagang Pasar Indonesia (IKAPPI) Abdullah Mansuri meminta pemerintah mewaspadai pasokan beras menjelang Ramadan dan Lebaran 2024.

Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News