Honorer KPPS Belum Cair, Alasan KPU karena Libur Panjang
Senin, 22 April 2019 – 00:15 WIB
BACA JUGA: 14 Anggota Panwaslu Meninggal Dunia, Tjahjo Kumolo Sampaikan Duka Cita
”Kami sudah berusaha untuk mengurus ke Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Kementerian Keuangan. Tapi hari ini (kemarin, red) tanggal merah, jadi belum bisa mengurus lagi,” dalihnya.
Dari itu, pencairan honorarium KPPS molor lebih lama lagi. Setidaknya baru bisa dicairkan paling cepat pekan depan. Sebab, KPU baru bisa kembali mengurus pencairan ke KPPN Senin (22/4).
”Mohon bersabar sebentar, karena ini sedang libur panjang,” jelasnya. (har/zam)