Ini Penjelasan Dokter Reisa tentang Ruangan AC dan Penyebaran Covid-19
Minggu, 19 Juli 2020 – 08:08 WIB
“Maka, pastikan ruang kerja atau ruang tempat kita beraktivitas memiliki sirkulasi udara yang baik dan mendapatkan sinar matahari,” ujar dr. Reisa dalam keterangan yang diterima wartawan.
2. Jaga Jarak
Dokter Reisa meminta setiap orang memastikan menjaga jarak di dalam ruangan dan hindari ruangan yang terlalu banyak orang.
Tentunya semua orang juga diminta tetap memakai masker saat berbicara.
3. Wajib Pakai Masker
Selalu pakai masker selama masih berada di luar rumah atau di tempat umum termasuk di ruangan kantor.